Saat ini restoran yang mengusung konsep makanan maupun ruangan ala Jepang di Jakarta Selatan jumlahnya terbilang cukup banyak. Lokasi setiap resto khas Negeri Sakura ini juga strategis, sehingga mudah untuk dijangkau.
Kalian bisa memilih restoran Jepang di Jakarta Selatan berdasarkan jarak terdekat ataupun selera. Menu makanan yang ditawarkan juga cukup beragam, mulai dari sashimi, udon, uramaki, nigiri dan masih banyak lagi.
Masing-masing restoran Jepang di Jakarta Selatan juga memiliki hidangan makanan maupun minuman dengan kualitas rasa enak serta lezat. Mengingat setiap sajian yang dihidangkan dibuat oleh chef berpengalaman dan berkompeten.
Sayangnya sebagian warga Jakarta Selatan dan sekitarnya tidak mengetahui terkait alamat atau lokasi restoran Jepang ini. Namun jika kalian belum mengetahuinya, maka bisa menyimak informasi selengkapnya di bawah ini.
Daftar Isi
Rekomendasi Restoran Jepang di Jakarta Selatan
Kini telah hadir berbagai macam restoran Jepang di Jakarta Selatan di mana menawarkan hidangan makanan dan minuman berkualitas. Namun setiap resto memiliki jenis menu yang berbeda-beda. Meskipun begitu sebagian besar restoran Jepang di Jakarta Selatan menghadirkan hidangan seperti sushi ataupun udon.
Tak hanya menu hidangan beragam, tetapi restoran Jepang di Jakarta Selatan juga menawarkan harga terbilang relatif murah. Kalian bisa menikmati sajian di resto khas Negeri Sakura dengan menyiapkan uang sebesar Rp 40 ribuan. Berikut adalah daftar rekomendasi restoran Jepang di Jakarta Selatan.
1. Izakaya Issei
Rekomendasi pertama restoran khas Jepang di Jakarta Selatan, yaitu ada Izakaya Issei. Hadir di Kebayoran Baru menggunakan konsep restoran Jepang kasual dengan menu utama berupa Yakitori, pilihan sake serta wine cukup beragam. Porsi ataupun pilihan menunya dibuat sebagai pelengkap minum sake.
- Alamat: Jl, Jenderal Sudirman Kav 52-53, RT5/RW3, Senayan, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
- Lokasi: Google Maps
- Nomor Telepon: –
- Jam Operasional: Senin s.d Minggu (11:00 – 00:00)
- Kisaran Harga Menu: Rp 30.000 – Rp 185.000
2. Fukuro Dining & Sakes Bar
Apabila ingin merasakan suasana berbeda dengan restoran Jepang lainnya, maka Fukuro bisa menjadi pilihannya. Pasalnya restoran di Jakarta Selatan tersebut menghadirkan suasana lebih modern tema warna-warni cukup beragam. Menariknya lagi Fukuro juga menyediakan menu otentik Jepang.
- Alamat: SCBD Kavling 52-53, Jl. Jend. Sudirman, RT5/RW3, Senayan, Kby. Baru, Jakarta Selatan
- Lokasi: Google Maps
- Nomor Telepon: 02151400821
- Jam Operasional: Senin s.d Minggu (11.00 – 01.00)
- Kisaran Harga Menu: Rp 60.000 – Rp 170.000
3. Marufuku
Marufuku hadir sebagai resto Jepang di Jakarta Selatan di mana memiliki menu makanan rasanya otentik serta lezat. Suasana di restoran juga terasa nyaman, karena menggunakan dekorasi ruangan ala-ala Jepang. Bagian interior ruangan didominasi sentuhan kayu, sehingga terlihat lebih menonjol.
- Alamat: Jalan Melawai 6 No 11, Blok M, RT3/RW1, Melawai, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
- Lokasi: Google Maps
- Nomor Telepon: 0217267777
- Jam Operasional: Senin s.d Minggu (11.30 – 22.00)
- Kisaran Harga Menu: Rp 45.000 – Rp 250.000
4. Sushi Hiro
Sushi Hiro menjadi restoran Jepang cukup menarik perhatian pelanggan, lantaran memiliki dekorasi elegan serta cantik. Penyajian menu sushi resto di Jakarta Selatan ini juga unik, sushi sudah dipesan akan ditata di atas undakan. Tak hanya sushi, masih terdapat menu lainnya, varian sup, gyoza hingga cawan mushi.
- Alamat: Jl. Suryo No 24 10, RT 10/RW 3, Kuningan, Kecamatan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
- Lokasi: Google Maps
- Nomor Telepon: 02172800108
- Jam Operasional: Senin s.d Minggu (11.00 – 21.30)
- Kisaran Harga Menu: Rp 45.000 – Rp 345.000
5. Yakinikuya
Yakinikuya menyediakan daging bervariasi dan dibedakan menjadi beberapa bagian, antara lain daging standar, spesial, ultima hingga premium. Selain menyajikan hidangan makanan, restoran Jepang di Jakarta Selatan ini juga memiliki hidangan es krim rasa matcha. Apabila ingin mengunjungi Yakinikuya, maka sebaiknya melakukan reservasi terlebih dahulu.
- Alamat: The Darmawangsa Square, Basement Unit 46, Jl Darmawangsa 6, RT5/RW1, Pulo, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
- Lokasi: Google Maps
- Nomor Telepon: 02172788372
- Jam Operasional: Senin s.d Minggu (11.00 – 21.00)
- Kisaran Harga Menu: Rp 45.000 – Rp 180.000
Baca Juga: 500 Restoran yang Bisa Bayar Pakai Kartu Kredit 2024
6. Zenbu
Rekomendasi restoran Jepang di Jakarta Selatan selanjutnya adalah Zenbu dengan menu andalannya, yaitu keju. Menu di mana banyak disukai oleh pengunjung ialah mozaru, sushi serta omurice. Di sisi lain, di Zenbu juga tersedia menu khusus anak-anak.
- Alamat: Mall Kota Kasablanka Lantai UG, No 88, Jln Raya Casablanca, FSU01, RT 14/RW 5, Menteng Dalam, Tebet, Jakarta Selatan
- Lokasi: Google Maps
- Nomor Telepon: 02129464916
- Jam Operasional: Senin s.d Minggu (10.00 Sampai 22.00)
- Kisaran Harga Menu: Rp 75.000 – Rp 190.000
7. Honu Kemang
Menyajikan menu makanan sayuran, Honu Kemang menjadi salah satu restoran Jepang di Jakarta Selatan di mana cocok dijadikan pilihan bagi vegetarian. Menunya merupakan campuran dari daging ayam, salmon serta tuna, ditambah sayuran segar. Honu Kemang juga menyediakan berbagai macam minuman matcha, seperti matcha lime soda, spiced matcha dan masih banyak lagi.
- Alamat: Jl Kemang Selatan No.125 1, RT.1/RW.2, Bangka, Mampang Prapatan, South Jakarta City
- Lokasi: Google Maps
- Nomor Telepon: 02171793580
- Jam Operasional: Senin s.d Minggu (10.00 – 21.00)
- Kisaran Harga Menu: Rp 70.000 – Rp 175.000
8. Kenjiro
Rekomendasi restoran Jepang di Jakarta Selatan berikutnya adalah Kenjiro di mana berlokasi di Melawai. Mengusung konsep premium Japanese Yakiniku & Sake House menghadirkan menu sashimi hingga beef truffle roll. Selain itu, Kenjiro dikenal karena varian pilihan daging A5 Wagyu cukup beragam, ada Omi Hime, Iwate beserta Shodoshima Olive.
- Alamat: Recapital Building, Jln Aditiyawarman No.63, RT.3/RW.2, Melawai, Kebayoran Baru
- Lokasi: Google Maps
- Nomor Telepon: 08119209003
- Jam Operasional: Senin s.d Minggu (11.00 Sampai 22.00)
- Kisaran Harga Menu: Rp 30.000 – Rp 190.000
9. Kintaro Sushi Senopati
Ada lagi restoran Jepang di Jakarta Selatan yang tepatnya di Senopati, yaitu Kintaro Sushi. Menjual hidangan makanan mulai dari gyu katsu set, tataki, yakitori, salad hingga bermacam-macam sashimi, nigiri, gyu kintaro, donburi, omurice dan lain sebagainya. Apabila ingin datang ke Kintaro Sushi Senopati, amat disarankan agar reservasi terlebih dahulu.
- Alamat: Jl Suryo No.20, Rw. Barat, Kebayoran Baru, Jakarta
- Lokasi: Google Maps
- Nomor Telepon: 081717170366
- Jam Operasional: Senin s.d Minggu (11.00 – 21.30)
- Kisaran Harga Menu: Rp 35.000 – Rp 190.000
10. Yuki Japanese Restaurant
Daftar rekomendasi restoran Jepang berkualitas di Jakarta Selatan selanjutnya adalah Yuki Japanese Restaurant. Uniknya di resto tersebut pengunjung dapat melakukan booking private room. Untuk jenis hidangan di Japanese Restaurant tidak jauh berbeda dengan restoran Jepang lainnya.
- Alamat: Jl Melawai 6 Nomor 8, RT3/RW1, Melawai, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
- Lokasi: Google Maps
- Nomor Telepon: 0217247727
- Jam Operasional: Senin s.d Minggu (11.30 – 22.00)
- Kisaran Harga Menu: Rp 175.000 – Rp 200.000
11. Modern Asian Cuisine
Apabila sedang mencari restoran Jepang di Jakarta Selatan dengan tema hidangan okonomiyaki otentik, maka Modern Asian Cuisine bisa menjadi pilihannya. Meskipun identik terhadap menu tersebut, tetapi resto ini juga menawarkan hidangan lainnya. Harga yang ditawarkan oleh Modern Asian Cuisine pun cukup ekonomis.
- Alamat: Jl Gunawarman No.42, RT.5/RW.2, Selong, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
- Lokasi: Google Maps
- Nomor Telepon: 02127933279
- Jam Operasional:Selasa s.d Minggu (10.00 – 21.00)
- Kisaran Harga Menu: Rp 75.000 – Rp 150.000
12. Aged and Butchered
Aged and Butchered termasuk ke dalam daftar sebagai salah satu restoran Jepang terbaik di Jakarta Selatan. Pasalnya resto tersebut menyediakan berbagai jenis makanan maupun minuman dengan kualitas enak serta lezat. Mengingat setiap hidangan di Aged and Butchered dibuat oleh seorang cheff berpengalaman.
- Alamat: MD Place Mezzanine Level, Jl Setia Budi Selatan No 7, RT5/RW1, Kuningan, Setiabudi, South Jakarta City
- Lokasi: Google Maps
- Nomor Telepon: 087722783257
- Jam Operasional: Senin s.d Minggu (12.00 – 23.00)
- Kisaran Harga Menu: Rp 40.000 – Rp 190.000
13. Asuka Japanese Dining
Rekomendasi restoran Jepang di Jakarta Selatan berikutnya adalah Asuka Japanese Dining. Resto ini menyajikan tradisional Japanese Cuisine di mana menggunakan bahan fresh dan berkualitas. Asuka Japanese Dining mengombinasikan interior sederhana dengan sentuhan modern serta terbaru.
- Alamat: Kawasan, JW Marriott Hotel Jakarta Jln DR. Ide Anak Agung Gde Agung Kav E No 1 & 2, RT5/RW2, Kuningan Timur, Setiabudi, Jakarta Selatan
- Lokasi: Google Maps
- Nomor Telepon: 02157988898
- Jam Operasional: Senin s.d Minggu (11.30 – 22.00)
- Kisaran Harga Menu: Rp 50.000 – Rp 200.000
14. Okuzono Japanese Dining
Okuzono merupakan restoran Jepang terletak di Senopati. Suasana yang ditawarkan resto tersebut sangat identik dengan Negeri Sakura, baik dari desain interior ataupun layout taman. Di Okuzono Japanese Dining juga menyediakan hidangan otentik, seperti unagi hingga sashimi.
- Alamat: Jl Suryo No.1 10, RT 10/RW 3, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
- Lokasi: Google Maps
- Nomor Telepon: 02127933565
- Jam Operasional: Senin s.d Minggu (11.00 Sampai 22.00)
- Kisaran Harga Menu: Rp 79.000 – Rp 190.000
15. Gyu-Kaku
Apabila kalian penggemar all you can eat Japanese BBQ, maka Gyu-Kaku bisa jadi salah satu pilihannya. Restoran Jepang di Jakarta Selatan ini memberikan pilihan hidangan daging berkualitas tinggi. Sedangkan dessert di Gyu-Kaku terkenal dengan kelembutannya.
- Alamat: Cilandak Town Square 1st Floor, Unit C 124 & 126, Jl. TB Simatupang No.Kav. 17, RT2/RW1, Cilandak Barat, Jakarta Selatan
- Lokasi: Google Maps
- Nomor Telepon: 02175920356
- Jam Operasional: Senin s.d Minggu (10.00 Sampai 22.00)
- Kisaran Harga Menu: Rp 70.000 – Rp 150.000
Lanjut Baca: 15 Restoran India di Jakarta Selatan 2024 yang Enak dan Autentik
Kesimpulan
Mungkin itu saja pembahasan mengenai daftar sejumlah rekomendasi nama restoran Jepang di Jakarta Selatan yang berkualitas. Setiap resto tersebut memiliki hidangan menu cukup bervariasi dengan harga yang berbeda-beda. Demikianlah ulasan singkat ini, semoga dapat bermanfaat bagi kalian di mana sedang mencari restoran khas Negeri Sakura di Jakarta Selatan.